Pages

Wednesday, August 29, 2018

Tanggapi Sweeping Kaus #2019GantiPresiden, Mahfud MD: Mau Saya Bahas di ILC Tapi Acaranya Dibatalkan

TRIBUNNEWS.COM - Mahfud MD menanggapi pertanyaan netizen tentang sweeping kaus yang sedang ramai diperbincangkan.

Hal tersebut disampaikan di akun Twitter-nya, @mohmahfudmd, Selasa (28/8/2018).

Bermula dari akun @sigitigisigit yang menanyakan soal video aksi sweeping kaus yang beredar di media sosial.

"Nyuwun sewu Prof, punopo sampun prikso mention kepada bapak mengenai video aksi sweeping kaus yang bersliweran di TL Bapak? Matur nuwun," tanya akun @sigitigisigit.

Mahfud MD mengatakan bahwa ia telah mengetahui tentang video tersebut.

Maka dari itu, ia ingin menjawab semuanya di program acara Indonesia Lawyers Club (ILC) TV One, Selasa (28/8/2018), namun programnya dibatalkan.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Let's block ads! (Why?)

http://www.tribunnews.com/nasional/2018/08/29/tanggapi-sweeping-kaus-2019gantipresiden-mahfud-md-mau-saya-bahas-di-ilc-tapi-acaranya-dibatalkan

No comments:

Post a Comment